Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pembekuan Sementara Liga 1 Dinilai Rugikan Pemain dan Masyarakat

By BolaSport - Rabu, 26 September 2018 | 17:48 WIB
M. Widya Wahyu (kiri) menjelang laga PSIS Semarang kontra Perseru Serui di Stadion Moch Soebroto, Minggu (23/9/2018).
CHRISTINA KASIH/BOLASPORT.COM
M. Widya Wahyu (kiri) menjelang laga PSIS Semarang kontra Perseru Serui di Stadion Moch Soebroto, Minggu (23/9/2018).

Selain merugikan pemain, eks kapten Persis Solo itu juga menilai pembekuan kompetisi akan membuat masyarakat kehilangan hiburan.

(Baca Juga: Jelang Laga Kontra India, 9 Pemain Timnas U-16 Indonesia Tak Ikut Berlatih)

(Baca Juga: Legenda Persib Ingin Viking dan The Jak Mania Dibubarkan)

(Baca Juga: Laga Timnas U-16 Indonesia Kontra India Pindah Venue, Ini Alasannya)

"Selama ini sepak bola merupakan hiburan bagi banyak masyarakat. Kalau kompetisi dihentikan atau dibekukan, masyarakat akan kehilangan hiburan," ujarnya.

Meskipun demikian, Wahyu tetap mengapresiasi keputusan penghentian sementara Liga 1 2018 yang diambil oleh PSSI.

Pemain 29 tahun berharap jika keputusan ini dapat menjadi shock therapy yang menimbulkan efek jera untuk semua pihak yang bermasalah.

Masa vakum ini diharapkan dapat digunakan untuk merenung dan merumuskan solusi agar tragedi yang sama tak terulang saat liga kembali bergulir.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aidina Fitra
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X