Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Egy Maulana Dipastikan Gabung ke Timnas U-19 Indonesia

By BolaSport - Senin, 8 Oktober 2018 | 20:14 WIB
 Aksi penyerang Lechia Gdansk, Egy Maulana Vikri ((kiri), dalam pertandingan uji coba menghadapi klib Ukraina, Karpaty Lviv, di Stadion Energa Gdansk, Polandia, pada Minggu (9/9/2018).
DOK TWITTER @LechiaGdanskSA
Aksi penyerang Lechia Gdansk, Egy Maulana Vikri ((kiri), dalam pertandingan uji coba menghadapi klib Ukraina, Karpaty Lviv, di Stadion Energa Gdansk, Polandia, pada Minggu (9/9/2018).

Penantian pecinta sepak bola Tanah Air menyaksikan Egy Maulana Vikri kembali membela timnas U-19 Indonesia bakal segera terwujud.

Egy Maulana Vikri kembali dipanggil timnas U-19 Indonesia untuk melakukan persiapan jelang digelarnya Piala Asia U-19 2018 per 18 Oktober.

Awalnya, pelatih Lechia Gdansk, Piotr Stokowiec mengindikasikan tak memberikan izin kepada Egy.

"Egy akan menjalani pemusatan latihan bersama timnas U-19 Indonesia selama dua bulan."

"Tetapi saya ingin ia tetap berada di sini pada saat itu, jadi kami tidak benar-benar setuju," kata Piotr Stokowiec.

(Baca Juga: Begini Komentar Bima Sakti soal Dua Wajah Baru di Timnas Indonesia)

(Baca Juga: Piala AFF - Timnas Malaysia Tiru Indonesia Manfaatkan Naturalisasi, Mohamadou Sumareh Berutang Budi)

(Baca Juga: Seorang The Jak Mania Dilarikan Pakai Ambulans setelah Gol Kemenangan Persija atas Perseru Tercipta)

 

Aksi penyerang Lechia Gdansk, Egy Maulana Vikri ((kiri), dalam pertandingan uji coba menghadapi klib Ukraina, Karpaty Lviv, di Stadion Energa Gdansk, Polandia, pada Minggu (9/9/2018).


Editor : Aidina Fitra
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X