Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berharap Timnas U-19 UEA Vs Qatar Imbang, Ini Janji Egy Maulana Vikri

By Fitri Asrianggi - Kamis, 18 Oktober 2018 | 16:54 WIB
           Selebrasi gelandang tim nasional U-19 Indonesia, Egy Maulana Vikri, seusai membobol gawang Malaysia pada semifinal Piala Asia U-19 di Stadion Gelora Delta Sidorajo, Kamis (12/7/2018).
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Selebrasi gelandang tim nasional U-19 Indonesia, Egy Maulana Vikri, seusai membobol gawang Malaysia pada semifinal Piala Asia U-19 di Stadion Gelora Delta Sidorajo, Kamis (12/7/2018).

Pemain berusia 18 tahun itu menambahkan, "Kami harus bekerja keras karena Taiwan merupakan tim yang bagus dengan para pemain bertahan yang hebat, tapi bukan tak mungkin kami bisa menang karena bermain di kandang."

Egy Maulana Vikri sadar, mereka akan bermain di depan sangat banyak penonton di stadion berkapasitas 76.127 penonton itu.

"Jelas saya merasa sedikit gugup bermain di depan penonton tuan rumah, tapi sekaligus sangat senang pada saat bersamaan."

"Kami memiliki target untuk mencapai Piala Dunia U-20."

"Saya berharap, dengan dukungan dan doa dari para penggemar, kami dapat membuktikan nilai kami. "

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aidina Fitra
Sumber : superball.id

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X