Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Profil Calon Lawan Timnas Indonesia di Piala AFF 2018, Singapura

By BolaSport - Sabtu, 3 November 2018 | 21:17 WIB
Irfan Fandi saat membela Timnas Singapura
FOURFOURTWO.COM
Irfan Fandi saat membela Timnas Singapura

Tentunya, laga tandang ke Bangkok pada partai pamungkas Grup B tidak akan jauh berbeda.

Salah satu hal kekhawatiran yang menjalar di timnas Singapura saat ini ialah apakah mereka masih memiliki marwah mereka di masa lalu atau tidak.

Pemain kunci The Lions 

Hassan Sunny


Kiper timnas Singapura, Hassan bin Abdullah Sunny atau Hassan Sunny. (The New Paper)

Kendati ia menghabiskan beberapa musim terakhir bermain di kasta kedua Liga Thailand, Hassan tetap layak menyandang predikat sebagai kiper terbaik di regional Asia Tenggara.

Namanya selalu disandingkan dengan kiper timnas Thailand yang saat ini merumput di Belgia, Kawin Thamsatchanan.

Pada dua edisi Piala AFF terakhir, Hassan selalu menjadi bagian dari pertahanan timnas Singapura.

Tentu di edisi kali ini, ia diharapkan kembali menjadi pemain krusial di armada asuhan Fandi Ahmad.

Harris Harun 


Editor : Gangga Basudewa
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X