Timnas Futsal Indonesia gagal melaju ke babak final Piala AFF Futsal 2018 setelah tumbang dari Thailand lewat babak tambahan waktu dengan skor 3-2.
Babak semifinal Piala AFF Futsal 2018 ini berlangsung di GOR UNY, Yogyakarta, Jumat (9/11/2018).
Babak pertama
Saat laga baru memasuki menit ke-3, kapten Indonesia, Sunny Rizky Suhendra harus ditandu ke luar lapangan.
(Baca Juga: Jersey Timnas Malaysia Ternyata Buatan Indonesia, Suporter Negeri Jiran Kebakaran Jenggot)
Sunny sempat mengalami benturan dengan pemain Thailand, Osamanmusa, dan mengalami sedikit masalah dengan lututnya.
Tak lama berselang, Thailand langsung membuka keunggulan pada menit ke-6.
Baca Juga
- Karena 4 Pemain Timnas U-19 Indonesia Ini, AFC Yakin Indonesia Punya Lini Serang Mematikan di Masa Depan
- 8 Pemain Mencuri Perhatian di Piala Asia U-19 2018 Versi AFC, Timnas U-19 Indonesia Kirim Satu Wakil
- Piala AFF 2018 - Berikut 4 Stadion Debutan yang Bakal Digunakan untuk Menggelar Laga
Kombinasi yang bagus dari pemain lawan sukses menggetarkan jala gawang Indonesia.
Editor | : | Gangga Basudewa |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar