Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Klasemen Piala AFF 2018 - Malaysia di Puncak Klasemen Grup A

By BolaSport - Senin, 12 November 2018 | 22:12 WIB
  Logo Piala AFF 2018
DOK AFF
Logo Piala AFF 2018

Chan Vathanaka sempat membuat Kamboja unggul lebih dulu pada menit ke-23.

Hasil tersebut menempatkan Myanmar di posisi kedua dengan tiga poin, unggul agresivitas gol dari Vietnam.

Sementara di papan bawah, Laos menjadi juru kunci dengan poin 0 dan selisih gol -5.

Adapun Kamboja di posisi keempat dengan 0 poin dan selisih gol -4.

Berikut klasemen Grup A Piala AFF 2018:

Berikut klasemen Grup A Piala AFF 2018:

No Grup A M M I K SG P
1. Malaysia 2 2 0 0 4:1 6
2. Myanmar 1 1 0 0 4:1 3
3. Vietnam 1 1 0 0 3:0 3
4. Cambodia 2 0 0 2 1:5 0
5. Laos

JADWAL GRUP A PIALA AFF 2018

Pada matchday ketiga, Malaysia dan Vietnam akan berhadapan untuk merebut posisi puncak klasemen.

Vietnam akan bertindak sebagai tuan rumah dan menjamu Malaysia di My Dinh National Stadium, Jumat (16/11/2018).

Sementara itu, Myanmar juga berpeluang merebut puncak klasemen jika Vietnam dan Malaysia bermain imbang.

Kemenangan atas Laos pada laga kedua di Piala AFF 2018 bisa membuat Myanmar merangsek naik merebut posisi puncak.

Kamboja bisa beristirahat lebih lama lantaran mereka baru akan memainkan laga ketiga pada Selasa (20/11/2018).


Editor : Aidina Fitra
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X