Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jajaran Direksi PT SOM Lepas Saham dari Sriwijaya FC

By BolaSport - Rabu, 19 Desember 2018 | 17:17 WIB
                             Skuat Sriwijaya FC menjelang laga melawan PS Tira, Jumat (6/7/2018).
@SRIWIJAYAPEDIA/INSTAGRAM
Skuat Sriwijaya FC menjelang laga melawan PS Tira, Jumat (6/7/2018).

Jajaran direksi PT Sriwijaya Optimis Mandiri (SOM) akan menjual seluruh saham Sriwijaya FC sebagai bentuk pertanggungjawabannya.

Pada musim Liga 1 2018, Sriwijaya FC harus mengalami nasib tragis.

Mulai dihantam badai internal, eksodus pemain, dan akhirnya bermuara pada terdegradasinya Sriwijaya FC ke kompetisi kasta kedua.

Kegagalan dan keterpurukan tersebut membuat jajaran direksi PT SOM berniat melepas seluruh saham.

(Baca Juga: Bursa Transfer Liga 1 - Syarat untuk Mendapatkan Alberto Goncalves dari Sriwijaya FC)

(Baca Juga: Direktur Utama Sriwijaya FC Siap Lepas Sahamnya)

(Baca Juga: Wasit Disebut Curang dan Buat Sriwijaya FC Terdegradasi ke Liga 2)


 

Sebagaimana dilansir SuperBall.id dan BolaSport.com dari laman resmi Liga Indonesia, niatan tersebut muncul atas respons tuntutan yang dilakukan Tim Penyelamat Sriwijaya FC.


Editor : Aidina Fitra
Sumber : BolaSport.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Close Ads X