PSS Sleman melangkah dengan mudah ke 32 Besar Piala Indonesia 2018 setelah lawannya, Persibara Banjarnegara, mengundurkan diri.
PSS Sleman tak perlu bertanding dan sudah pasti lolos ke babak 32 besar Zona 4 Piala Indonesia 2018.
Kondisi ini menyusul calon lawan mereka pada babak 64 besar, Persibara Banjarnegara menyatakan pengunduran diri dari Piala Indonesia 2018.
Sebelumnya, pertandingan antara kedua kesebelasan ini dijadwalkan pada 21 Desember 2018.
(Baca Juga: Rumor Transfer Liga 1- Diincar Kalteng Putra, Berikut Harga Pasaran Diego Forlan)
Media Kenamaan Asia Soroti Kepindahan Evan Dimas Darmono ke Barito Putera https://t.co/NkOLkNxMdF
— BolaSport.com (@BolaSportcom) December 26, 2018
(Baca Juga: Kabar Terbaru Ezra Walian Setelah Absen Empat Laga Liga Belanda Akibat Kartu Merah)
Akan tetapi, Persibara mengaku belum siap lantaran butuh waktu untuk mempersiapkan tim.
Oleh karena itu, operator penyelengara Piala Indonesia 2018 pun sepakat menundanya menjadi 28 Desember.
(Baca Juga: Kiper Muda Blasteran Jerman-Thailand Sedang Membuat Penasaran di Negeri asal Ibunya)
Editor | : | Gangga Basudewa |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar