Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Joko Ribowo Siap Tampil Lebih Ciamik bersama PSIS Musim Depan

By BolaSport - Selasa, 1 Januari 2019 | 13:44 WIB
Kiper PSIS Semarang, Joko Ribowo, saat menghadapi Persija Jakarta di Stadion Sultan Agung, Bantul, Selasa (18/9/2018) malam WIB.
CHRISTINA KASIH/BOLASPORT.COM
Kiper PSIS Semarang, Joko Ribowo, saat menghadapi Persija Jakarta di Stadion Sultan Agung, Bantul, Selasa (18/9/2018) malam WIB.

"Alhamdulillah, masalah penilaian biar orang lain yang menilai," kata pemain yang akrab disapa Jokri ini, Senin (31/12/2018).

Menurut dia, ia selalu mengusahakan menampilkan permainan terbaiknya setiap kali dimainkan.

"Kalau saya secara pribadi, selalu berusaha dan ingin performa lebih berkembang lagi," jelasnya.

Di Liga 1 musim depan, Jokri dipastikan tetap akan menjadi bagian skuat Mahesa Jenar.

Sebab, ia masih terilat kontrak hingga akhir 2019.

Saat ini, skuat PSIS masih diliburkan karena belum ada kejelasan mengenai kompetisi.

Pemain berusia 29 itu memanfaatlan waktu libur dengan mengurus SSB miliknya di Gabus, Pati selain menjaga kondisi fisik. 

Artikel ini telah tayang di Tribunjateng.com dengan judul Dapat Pujian Suporter Sejak Bergabung di PSIS, Joko Ribowo Siap Tampil Lebih Baik Musim Depan, http://jateng.tribunnews.com/2018/12/31/dapat-pujian-suporter-sejak-bergabung-di-psis-joko-ribowo-siap-tampil-lebih-baik-musim-depan?page=all.
Penulis: Franciskus Ariel Setiaputra
Editor: muslimah

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X