Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Starting XI Timnas U-23 Indonesia Vs Thailand - Egy dan Saddil Turun Sejak Awal

By BolaSport - Jumat, 22 Maret 2019 | 16:29 WIB
Winger timnas U-23 Indonesia, Witan Sulaiman, merayakan gol yang dicetak ke gawang Bali United pada laga uji coba di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Bali, Minggu (17/3/2019).
YAN DAULAKA
Winger timnas U-23 Indonesia, Witan Sulaiman, merayakan gol yang dicetak ke gawang Bali United pada laga uji coba di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Bali, Minggu (17/3/2019).

"Karena, kami target lolos ke putaran final Piala Asia U-23 pada Januari mendatang di Thailand," tuturnya menambahkan.

Sementara itu pelatih Thailand, Alexandre Gama mengatakan kalau timnya akan bermain enjoy.

Thailand akan tetap lolos ke Piala Asia U-23 2020 mendatang meski menjadi juru kunci Grup K.

Hal itu karena Thailand sudah ditunjuk menjadi tuan rumah Piala Asia U-23 2020.

Pelatih asal Brasil itu menegaskan kalau tekanan justru ada pada Indonesia yang bersikeras ingin menang.

"Tekanan ada pada Vietnam, Indonesia dan Brunei. Kami tak punya tekanan sama sekali, kami di sini untuk menguji pemain, dan menguji bagaimana lawan bermain,"

Berikut susunan pemain Indonesia vs Thailand.

Timnas U-23 Indonesia (4-4-3): Awan Setho Raharjo; Asnawi Mangkualam Bahar, Andy Setyo, Rachmat Irianto, Firza Andika; Muhammad Luthfi Kamal, Gian Zola, Egy Maulana Vikri; Saddil Ramdani, Osvaldo Haay, Marinus Wanewar

Pelatih: Indra Sjafri

Timnas U-23 Thailand (4-4-2): Nont Muangngam; Kritsada Kaman, Jakkit Wachpirom, Saringkan Promsupa,Shinnaphat Leeao; Worachit Kanitsribumphen, Wisarut Imura, Kannarin Thawornsak,Sakunchai Saengthopho; Supachai Chaided, Supachok Sarachat


Pelatih: Alexandre Gama

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : BolaSport. com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X