Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Borneo FC Mungkin Tanpa Eks Persija Saat Hadapi Persib Bandung

By BolaSport - Selasa, 23 April 2019 | 15:16 WIB
Gelandang Borneo FC, Dirga Lasut dalam sebuah sesi latihan timnya.
borneofc.id
Gelandang Borneo FC, Dirga Lasut dalam sebuah sesi latihan timnya.

Baca Juga: Penyerang Thailand Pembuat Sengsara Timnas U-23 Indonesia Dihukum AFC

”Dia merasakan enggak nyaman di daerah lututnya," katanya yang dikutip BolaSport.com dari situs resmi Borneo FC.

Sebenarnya, cedera yang dialami Dirga saat melakukan TC di Bontang pada awal April 2019 sudah sembuh.

Baca Juga: Asa Baru Bek Timnas Indonesia untuk Kariernya di Liga Thailand 2019

Namun, dikarenakan over training yang dilakukan Dirga itu kembali mengakibatkan cedera di lokasi yang berdekatan dengan sebelumnya.

”Sempat pulih kemarin, cuma Dirga melakukan over training jadi ada muncul cedera baru pada otot paha sampingnya," ucap Lutfi.

Baca Juga: Yanto Basna Kembali Jadi Starter di Thailand dan Klubnya Gemilang

Karena cedera yang dialami, Dirga memerlukan waktu untuk pemulihan dalam beberapa hari ke depan.

Lutfi juga menegaskan bahwa Dirga akan absen dalam leg pertama perempat final Piala Indonesia 2018 yang mempertemukan Borneo FC kontra Persib.

Baca Juga: Michael Essien Rasakan Kemenangan pertama di Azerbaijan, sayang…

”Pemulihan untuk Dirga tentu butuh waktu dan diperkirakan masih membutuhkan waktu lima sampai tujuh hari lagi,” kata Lutfi.

”Peluang tampil pada leg pertama bisa kami pastikan, Dirga tidak bisa tampil nanti.”

Baca Juga: Rekan Satu Negara Pelatih Persib Jadi Pelatih Anyar Timnas Myanmar

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Gangga Basudewa
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X