Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Timnas Indonesia Vs Vietnam - Pemindahan ke Bali Untungkan Tim Tamu

By Aulli Reza Atmam - Jumat, 4 Oktober 2019 | 13:07 WIB
Kondisi Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Bali menjelang pertandingan Bali United Kontra Persebaya, Mi
DOK-I Nyoman Suadnyana/TRIBUN-BALI.COM
Kondisi Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Bali menjelang pertandingan Bali United Kontra Persebaya, Mi

Dengan demikian VFF akan harus mengurus ulang akomodasi dan transportasi untuk ke Bali.

Rencana yang sudah pasti adalah skuat Vietnam akan pergi ke Indonesia pada 11 Oktober atau hanya sehari setelah laga melawan Malaysia.

Catatan pertemuan kedua tim

Kedua tim sudah beberapa kali bertemu dalam berbagai ajang.

Berdasarkan catatan 11v11.com, sejak 1991 Timnas Indonesia dan Vietnam telah bertemu 23 kali.

Berikut catatan pertemuan kedua tim:

28 November 1991: Indonesia 1-0 Vietnam
16 April 1993: Vietnam 1-0 Indonesia
30 April 1993: Indonesia 2-1 Vietnam
9 Juni 1993: Indonesia 1-0 Vietnam
12 Desember 1995: Vietnam 1-0 Indonesia
11 September 1996: Vietnam 1-1 Indonesia
15 September 1996: Vietnam 3-2 Indonesia
24 Februari 1997: Indonesia 1-0 Vietnam
7 Oktober1997: Indonesia 2-2 Vietnam
12 Agustus 1999: Indonesia 0-1 Vietnam
16 November 2000: Vietnam 2-3 Indonesia
6 September 2001: Indonesia 1-0 Vietnam
21 Desember 2002: Indonesia 2-2 Vietnam
11 Desember 2004: Vietnam 0-3 Indonesia
15 Januari 2007: Indonesia 1-1 Vietnam
11 Juni 2008: Indonesia 1-0 Vietnam
15 September 2012: Indonesia 0-0 Vietnam
16 Oktober 2012: Vietnam 0-0 Indonesia
20 November 2014: Vietnam 2-2 Indonesia
22 November 2014: Vietnam 2-2 Indonesia
8 November 2016: Vietnam 3-2 Indonesia
3 Desember 2016: Indonesia 2-1 Vietnam
7 Desember 2016: Vietnam 2-2 Indonesia


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : bongdaplus.vn, SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.