Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bali United Nyaman di Puncak Klasemen Liga 1 Usai Kalahkan Barito Putera

By BolaSport - Minggu, 27 Oktober 2019 | 20:40 WIB
Ilustrasi Liga 1 2019.
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Ilustrasi Liga 1 2019.

Placing Rizky Pora menggetarkan gawang Wawan Hendrawan.

Tak ada gol tambahan hingga wasit meniup peluit akhir babak kedua.

Skor 3-2 untuk kemenangan Bali United atas Barito Putera menutup laga pekan ke-25 Liga 1 2019.

Hasil ini membuat Bali United kian kokoh di puncak klasemen sementara Liga 1 2019.

Bali United kini mengoleksi 54 poin dari 23 pertandingan Liga 1 2019.

Sedangkan Barito Putera tertahan di posisi 12 klasemen dengan 26 poin.

SUSUNAN PEMAIN:

Bali United (4-3-3): 59-Wawan Hendrawan; 85-Michael Orah (24-Ricky Fajrin 74'), 32-Leonard Tupamahu, 43-Willian Pacheco, 22-Dias Angga Putra; 14-Fadil Sausu, 6-Brwa Nouri, 80-Paulo Sergio; 23-Fahmi Al Ayyubi (87-Stefano Lilipaly 66'), 9-Ilija Spasojevic (11-Yabes Roni 85'), 7-Melvin Platje

Pelatih: Stefano Cugurra

Barito Putera (4-3-3): 20-Adhitya Harlan; 20-Rony Esar Beroperay, 89-Cassio de Jesus, 47-Donny Monim, 18-Gavin Kwan Adsit (14-Nazar Nurzaidin 90'); 13-Bayu Pradana, 17-Paulo Sitanggang (11-Yakob Sayuri 62'), 7-Kozuke Yamazaki; 26-Rizky Pora (57-Ferdiansyah 77'), 10-Rafael da Silva, 9-Samsul Arif

Pelatih: Djadjang Nurdjaman 

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on 


Editor : Gangga Basudewa
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X