Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Vietnam Sempat Khawatir Sebelum Menghadapi Timnas U-22 Indonesia di Final

By Aulli Reza Atmam - Rabu, 11 Desember 2019 | 19:20 WIB
Pelatih timnas Vietnam, Park Hang-seo memberikan arahan ke anak asuhannya saat menghadapi timnas Curacao pada final King's Cup 2019 di Chang Arena, Buriram, Thailand, 8 Juni 2019.
FACEBOOK.COM/CHANGSUEK
Pelatih timnas Vietnam, Park Hang-seo memberikan arahan ke anak asuhannya saat menghadapi timnas Curacao pada final King's Cup 2019 di Chang Arena, Buriram, Thailand, 8 Juni 2019.

Kemudian, Do Thanh Thinh sudah cedera sejak Vietnam dan Timnas U-22 Indonesia bertemu di fase grup.

Sementara itu Nguyen Trong Hung akhirnya mampu pulih dan bermain pada laga final sebagai pemain pengganti bagi Nguyen Duc Chien pada pengujung laga.

Meski sempat ada kekhawatiran, Vietnam ternyata tetap tampil apik dan mencetak tiga gol ke gawang Timnas U-22 Indonesia.

Tiga gol Vietnam yang menumbangkan Timnas U-22 Indonesia dicetak oleh Doan Van Hau (38', 73') dan Do Hung Dung (59').

"Namun, siapa yang menyangka jika pemain saya bisa mengatasi kesulitan, menampilkan permainan terbaik, dan meraih kemenangan yang memang layak mereka dapatkan," pungkas Park Hang-seo.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : vnexpress.net, SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X