Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pesan Penting Indra Sjafri untuk Pemain Timnas U-22 Indonesia di Luar Negeri

By Mochamad Hary Prasetya - Jumat, 13 Desember 2019 | 20:24 WIB
Pelatih Timnas Indonesia U-23, Indra Sjafri saat ditemui seusai memimpin latihan di Lapangan C, Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Rabu (20/11/2019).
Tribunnews/Abdul Majid
Pelatih Timnas Indonesia U-23, Indra Sjafri saat ditemui seusai memimpin latihan di Lapangan C, Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Rabu (20/11/2019).

SUPERBALL.ID - Pelatih timnas U-22 Indonesia, Indra Sjafri, menyampaikan pesan untuk anak-anak asuhnya yang berkarier di luar negeri.

Indra Sjafri berpesan agar pemain timnas U-22 Indonesia jangan mau hanya duduk di bangku cadangan terus-terusan bila memutuskan kariernya di klub luar.

Setidaknya saat ini ada dua pemain timnas U-22 Indonesia yang berkarier di luar negeri.

Mereka adalah Egy Maulana Vikri yang masih memperkuat klub asal Polandia, Lechia Gdansk, dan Saddil Ramdani.

Saddil Ramdani sebelumnya memperkuat klub asal Malaysia, Pahang FA.

Namun, belum lama ini ia sudah memutuskan keluar dari klub tersebut dan kabarnya akan tetap berkarier di Negeri Jiran.

Baca Juga: Jadwal Liga Spanyol Pekan ke-17 - Laga-laga Tandang Barcelona & Real Madrid

Terbaru ada Witan Sulaiman yang kabarnya akan menyusul Egy Maulana Vikri ke Lechia Gdansk.

Indra Sjafri berharap pemain-pemain yang akan berkarier di luar negeri bisa menimba ilmu sebanyak-banyaknya demi kepentingan timnas Indonesia.

"Sekarang ada beberapa pemain kami yang sudah berkarier di luar negeri," kata Indra Sjafri kepada BolaSport.com.


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.