Permasalahan gaji yang tidak dibayar membuat Firza Andika sempat dipinjamkan AFC Tuzibe ke PSM pada pertengahan Liga 1 musim lalu.
Terkait dengan masa depannya, Firza menyebut PSM saat ini sedang berusaha menebus klausul kontraknya di AFC Tuzibe.
Firza berharap proses itu berjalan lancar sehingga bisa membela PSM musim depan.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Takut Pensiun Dini, Firza Andika Tak Mau Operasi Ankle"
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Lola June A Sinaga |
Sumber | : | Kompas.com |
Komentar