Tyson menunjukkan salah satu momen saat ia menjalani latihan bersama seorang rekannya.
Momen itu ditunjukkan melalui video yang diunggah ke akun Instagram miliknya.
"Saya adalah seorang Bad Boy untuk selamanya," tulis Tyson dalam keterangan video.
Baca Juga: Tiga Alasan Ole Gunnar Solskjaer Tak Ingin Manchester United Hamburkan Uang untuk Harry Kane
Video tersebut adalah bagian dari promosi film berjudul Bad Boys.
Tak ayal, video Tyson mengundang perhatian banyak pihak, salah satunya adalah Khabib Nurmagomedov.
Melalui kolom komentar, Khabib bahkan menjukkan reaksi terkesima atas aksi Tyson.
"Sungguh tak bisa dipercaya, ini benar-benar ada di level yang berbeda," tulis Khabib.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Aulli Reza Atmam |
Sumber | : | SuperBall.id |
Komentar