"Paul, seperti yang saya katakan, adalah pemain yang sangat penting dan orang yang sangat penting bagi kami.”
“Untuk memiliki dia dalam bentuk terbaik dan bahagia akan menjadi penting untuk sekarang.”
Selama jeda Internasional, Pogba berhasil membantu timnas Prancis tampil lebih baik.
Tim asuhan Didier Deschamp tersebut berhasil mengalahkan Portugal 1-0 dan Swedia 4-2 di UEFA Nations League setelah sebelumnya kalah dari Finlandia di laga persahabatan.
View this post on Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Imadudin Adam |
Sumber | : | The Sun |