Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadi Bek Tengah, Jordan Henderson Dapat Pujian Bek Termahal

By Dwi Aryo Prihadi - Senin, 18 Januari 2021 | 18:35 WIB
Kapten Liverpool, Jordan Henderson, sudah terlihat berlatih kembali bersama rekan setimnya pada Kamis (26/11/2020) kemarin.
TWITTER.COM/LFC
Kapten Liverpool, Jordan Henderson, sudah terlihat berlatih kembali bersama rekan setimnya pada Kamis (26/11/2020) kemarin.

"Saya rasa di babak kedua kami benar-benar memiliki intensitas tinggi dan mencoba memenangkan pertandingan."

Baca Juga: Hasil Liga Inggris - Ditahan Imbang Manchester United, Liverpool Masih Melempem

"Saya yakin kami akan merasa sedikit kecewa karena kami tidak berhasil meraih 3 poin."

Laga panas yang berlangsung di Anfield itu sendiri berakhir tanpa pemenang dengan skor kacamata.

Meski begitu, kapten Setan Merah mengaku timnya tidak ingin larut dalam kekecewaan dan memilih fokus untuk meraih kemenangan di pertandingan selanjutnya.

"Kami tidak terbawa suasana dan ada banyak perbaikan yang perlu kami lakukan."

"Kami akan bekerja keras, kami akan pergi ke tempat latihan dan berlatih, dan mencoba mendapatkan tiga poin pada pertandingan berikutnya," tutupnya.

Saat ini tim asuhan Ole Gunnar Solskjaer masih memimpin klasemen Liga Inggris dan di pertandingan selanjutnya mereka akan menghadapi tim promosi, Fulham.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : Sky Sports, Mirror Football

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X