Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ole Gunnar Solskjaer Beberkan Prinsip Penting Dirinya dalam Melatih

By Dwi Aryo Prihadi - Rabu, 20 Januari 2021 | 13:59 WIB
Momen Ole Gunnar Solskjaer bersalaman dengan Paul Pogba usai Manchester United menang 1-0 atas Burnley di laga tunda pekan pertama Liga Inggris 2020-2021.
TWITTER.COM/ANKIttomar_18
Momen Ole Gunnar Solskjaer bersalaman dengan Paul Pogba usai Manchester United menang 1-0 atas Burnley di laga tunda pekan pertama Liga Inggris 2020-2021.

SUPERBALL.ID - Pelatih Manchester United mengungkap hal penting dalam melatih pemain yang membuat timnya saat ini memiliki performa yang apik.

Jelang menghadapi Fulham di pekan ke-18 Liga Inggris pada Kamis dinihari (21/01/2021), pelatih Setan Merah, Ole Gunnar Solskjaer, membeberkan hal kunci dalam melatih pemain.

Ia mengatakan bahwa menjalin kedekatan dengan para pemain adalah cara untuk mengeluarkan potensi terbaik mereka.

Ia mengaku memiliki hubungan yang dekat dengan pemain dan sering berbicara empat mata dengan setiap individu secara teratur.

 Baca Juga: Bintang Muda Arsenal Emile Smith Rowe Dipuji Mirip Robert Pires

"Secara pribadi saya suka melakukan percakapan dengan mereka," kata Solskjaer seperti dikutip SuperBall.id dari Mirror Football.

"Saya menghabiskan banyak waktu untuk berbicara dengan setiap individu."

"Anda selalu mencoba keluar dari ruangan itu dengan saling mempengaruhi satu sama lain."


Editor : Imadudin Adam
Sumber : Mirror Football

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X