Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kalah dari Manchester United, Juergen Klopp Beri Pesan Ke Mourinho

By Dwi Aryo Prihadi - Senin, 25 Januari 2021 | 10:58 WIB
 Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, mengatakan para pemainnya untuk bangkit dari periode sulit usai kalah dari Burnley saat menghadapi Manchester United di Piala FA.
skysports.com
Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, mengatakan para pemainnya untuk bangkit dari periode sulit usai kalah dari Burnley saat menghadapi Manchester United di Piala FA.

Baca Juga: Manchester United Bakal Putuskan Nasib Lingard Pasca Lawan Liverpool

Williams gagal menghalau bola umpan yang diberikan Greenwood kepada Rashford saat coba menghalau, namun tendangannya tidak mengenai bola.

Hasilnya bola berhasil diterima Rashford dan dimanfaatkan dengan baik untuk mencetak gol ke gawang Alisson.

Proses gol Rashford adalah buah dari serangan balik Manchester United, begitu pula dengan gol pertama yang dicetak oleh Greenwood.

Klopp bahkan mengomentari bahwa gol pertama adalah sebagai dampak gagalnya bek Liverpool mengantisipasi serangan setelah mereka kehilangan bola.

"Kami memiliki terlalu banyak opsi yang memungkinkan di awal, tapi tidak ada yang cukup melindungi."

"Begitulah cara mereka mencetak gol pertama mereka," tutur pelatih asal Jerman itu.

Baca Juga: Adu Cepat Liverpool dan Manchester United Berburu Bek 38 Juta Pounds

Klopp lantas menegaskan bahwa hal itu bisa menjadi pelajaran ketika timnya menghadapi situasi serangan balik melawan Tottenham Hotspur dalam lanjutan Liga Inggris pada Jumat (29/1/2021) dini hari WIB.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : Mirror Football

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.