Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ditanya Soal Tangani Timnas Prancis, Jawaban Zidane Malah Seperti Ini

By Imadudin Adam - Minggu, 14 Februari 2021 | 20:06 WIB
Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane (kiri) saat bersama juru taktik Barcelona, Ronald Koeman.
TWITTER.COM/RMADRIDFRENCH
Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane (kiri) saat bersama juru taktik Barcelona, Ronald Koeman.

SUPERBALL.ID - Zinedine Zidane buka suara kepada para wartawan jelang laga Real Madrid kontra Valencia pada Minggu, (14/2/2021).

Hal ini berkaitan dengan masa depan Zidane di klub tersebut dan dia mengatakan bahwa mungkin saja masa depannya ada di Timnas Prancis.

Baca Juga: Legenda Arsenal Pilih Tim yang Cocok untuk Erling Haaland, Bukan Manchester City

"Kita akan lihat, pikiran saya ada di sini. Saya di Madrid dan saya menikmati setiap hari. Saya bergairah tentang sepak bola. Anda tidak pernah tahu tentang masa depan. Hubungan saya dengan Tuan [Noel] Le Graët sudah terjalin sejak lama," tuturnya.

"Tim nasional adalah tujuan, seperti yang saya katakan ketika saya mulai melatih sepuluh tahun lalu, tetapi sekarang saya di sini," lanjutnya.

Baca Juga: Hasil Liga Inggris - Alisson Blunder Lagi, Liverpool Telan Kekalahan

"Real Madrid saat ini diganggu oleh cedera, menurut Zidane, itu hanya kesialan karena jadwal pertandingan yang padat," ucapnya.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : Marca

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X