Partai perempat final lainnya mempertemukan juara Grup C Li Jun Hui/Liu Yu Chen (CHN) melawan runner-up Grup B Kim Astrup/ Anders Skaarup Rasmussen (DEN).
Terakhir, runner-up Grup A Lee Yang/Wang Chi-Lin (TPE) akan bertemu juara Grup B Hiroyuki Endo/Yuta Watanabe (JPN).
Adapun babak perempat final bulu tangkis ganda putra bakal digelar di Musashino Forest Sport Plaza, Kamis (29/7/2021).
Baca Juga: Olimpiade Tokyo 2020 - Ini Penyebab Marcus/Kevin Gagal Sempurnakan Fase Grup
Berikut Hasil Drawing dan Jadwal Perempat Final Ganda Putra Olimpiade Tokyo 2020
Pool atas
Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo vs Aaron Chia/Soh Wooi Yik (Malaysia)
Li Jun Hui/Liu Yu Chen (China) vs Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen (Denmark)
Pool bawah
Lee Yang/Wang Chi Lin (Taiwan) vs Hiroyuki Endo/Yuta Watanabe (Jepang)
Takeshi Kamura/Keigo Sonoda (Jepang) vs Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan
Musashino Forest Sport Plaza, Kamis (29/7/2021) 07.00-13.30 WIB
Baca Juga: Olimpiade Tokyo 2020 - Jumpa Raksasa Ganda Campuran, Ini Tanggapan Praveen/Melati
Lihat postingan ini di Instagram
Editor | : | Taufik Batubara |
Sumber | : | Olympics.com |
Komentar