Putaran keempat Piala Liga Inggris dijadwalkan berlangsung sepanjang minggu dimulai pada 25 Oktober mendatang.
Musim ini, Manchester City dan Liverpool siap bersaing untuk menjadi yang terbaik di ajang Piala Liga Inggris.
Keduanya merupakan tim peraih gelar terbanyak Piala Liga Inggris dengan 8 gelar, disusul Manchester United, Aston Villa dan Chelsea dengan 5 gelar juara.
View this post on Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ragil Darmawan |
Sumber | : | SuperBall.id |
Komentar