Adapun tujuan Liga Inggris menggelar pertandingan di luar negeri tentu saja untuk memperluas pasar.
Selain Indonesia, Amerika Serikat, China, dan Brasil juga dipandang sebagai tujuan yang potensial.
Namun, Liga Inggris juga menyadari bahwa FIFA bisa saja melarang mereka bermain secara kompetitif di luar negeri.
Seperti yang terjadi ketika Liga Spanyol berencana menggelar pertandingan Barcelona di Miami sebelum pandemi.
Tanpa restu dari FA dan asosiasi negara tuan rumah, pertandingan di luar negeri juga tidak dapat digelar.
Baca Juga: Hasil Liga Inggris - Bruno Fernandes Gagal Penalti, Man United Takluk di Kandang Sendiri
Lihat postingan ini di Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Imadudin Adam |
Sumber | : | The Athletic |
Komentar