Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Piala AFF - Vietnam Dapat Perlakuan Khusus di Singapura, Timnas Indonesia Diminta Antre

By Imadudin Adam - Selasa, 23 November 2021 | 19:39 WIB
Para pemain Timnas Vietnam berlatih di Ba Ria, Vung Tau, dalam persiapan menghadapi Piala AFF 2020. Sementara Timnas Indonesia masih berlatih di Antalya, Turki.
VFF.ORG.VN
Para pemain Timnas Vietnam berlatih di Ba Ria, Vung Tau, dalam persiapan menghadapi Piala AFF 2020. Sementara Timnas Indonesia masih berlatih di Antalya, Turki.

SUPERBALL.ID - Timnas Indonesia terpinggirkan dari Vietnam, yang mendapat perlakuan khusus dari tuan rumah Piala AFF 2020 Singapura.

Jadwal turnamen antarnegara Asia Tenggara di negeri kecil itu makin di depan mata, 5 Desember 2021 hingga 1 Januari 2022.

Singapura sebagai tuan rumah berada di Grup A bersama Thailand, Myanmar, Filipina, dan Timor Leste.

Sedangkan Timnas Indonesia di Grup B bersama juara bertahan Timnas Vietnam, Malaysia, Kamboja, dan Laos.

Seluruh pertandingan Grup A digelar di Stadion Nasional, Kallang, Singapura, yang berkapasitas 55.000 penonton.

Pertandingan Grup B digelar di Stadion Bishan, yang cuma bisa menampung 6.254 penonton.

Seluruh tim masih mempersiapkan diri dengan cara masing-masing sebelum terbang ke Singapura.

Baca Juga: Absen Empat Bulan, Big Match Ini Bisa Jadi Laga Debut Sergio Ramos dengan PSG

Indonesia dan Myanmar, misalnya, kini sama-sama berada di Turki untuk pemusatan latihan.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : Nguoiduatin.vn

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.