Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kalah Saing dengan Indonesia di Piala AFF Futsal 2022, Malaysia Bidik Perunggu SEA Games 2021

By Dwi Aryo Prihadi - Kamis, 7 April 2022 | 18:25 WIB
Timnas Futsal Indonesia menghadapi Malaysia dalam laga kedua Grup A Piala AFF Futsal 2022, Senin (4/4/2022) sore WIB.
FUTSALINDONESIA.ORG
Timnas Futsal Indonesia menghadapi Malaysia dalam laga kedua Grup A Piala AFF Futsal 2022, Senin (4/4/2022) sore WIB.

"Kami berencana berangkat ke Hanoi lebih awal untuk memainkan lebih banyak pertandingan persahabtan di sana," tambahnya.

Cabang olahraga futsal telah dipertandingkan di SEA Games sebanyak 4 kali sejak 2007 dan semuanya disapu bersih oleh Thailand.

Adapun Malaysia, di bawah asuhan Chiew, sukses meraih medali perak di SEA Games 2017 di Kuala Lumpur.

Sementara itu, prestasi terbaik Timnas Futsal Indonesia adalah meraih medali perunggu sebanyak tiga kali.

Baca Juga: Skenario Akhir Grup A Piala AFF Futsal 2022, Ini 3 Cara Indonesia Juara Grup

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Aryo Prihadi
Sumber : Bernama.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X