Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Wajah Baru Liga 1, Klub Lakukan Perombakan, Musim Depan Lebih Kompetitif

By Wibbiassiddi - Sabtu, 16 April 2022 | 12:40 WIB
Pelatih Persebaya, Aji Santoso
Persebaya.id
Pelatih Persebaya, Aji Santoso

Untuk RANS Cilegon FC, mereka bahkan berani untuk bermimpi mampu finis di urutan ketiga klasemen akhir Liga 1.

"Siapa tahu ada keajaiban untuk bisa masuk ke tiga besar, kita optimis harus, tapi takabur jangan," ujar Raffi pada awak media, termasuk Bolasport.com, Senin (11/4/2022).

Sedang Dewa United sudah memiliki dua nama pemain jebolan akademi Ajax Amsterdam.

Baca Juga: Persik Berbenah, Gading Marten Tak Mau Kalah Sama Arema dan Persebaya

Dewa United akan mendapatkan dua pemain jebolan akademi Ajax Amsterdam.

"Dua nama sudah dari jebolan akademi Ajax Amsterdam dan dua sisanya tunggu saja," kata CEO Dewa United, Ardian Satya Negara.

Melihat persiapan dari para tim promosi, tim-tim Liga 1 tidak mau diam, mereka juga melakukan persiapan.

Di antara persiapan yang dilakukan adalah dengan merombak tim, tujuannya untuk mendapatkan hasil maksimal musim depan.

Ada tiga tim yang melakukan 'cuci gudang', yakni Arema FC, Persebaya dan Persik Kediri.

Baca Juga: Respon Saddil Ramdani Dilarang Bela Timnas, Ada 2 Pemain Persija Sebagai Gantinya


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X