Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tak Mampu Raih Podium di Kandang Sendiri, Fabio Quartararo Mulai Pesimistis Pertahankan Gelar MotoGP

By M Hadi Fathoni - Senin, 16 Mei 2022 | 16:37 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, tatkala selesai tampil pada MotoGP Prancis 2022 di Sirkuit Bugatti, Le Mans, Minggu (15/5/2022).
DOK. TWITTER.COM/YAMAHAMOTOGP
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, tatkala selesai tampil pada MotoGP Prancis 2022 di Sirkuit Bugatti, Le Mans, Minggu (15/5/2022).

"Dia adalah orang yang harus dikalahkan saat ini. Ketika dia memiliki ritme, dia bisa sangat cepat," jelas pembalap asal Prancis tersebut.

Quartararo juga tak menganggap dirinya sebagai favorit meraih gelar musim ini berkat performa motornya yang tak stabil.

"Saya bukan favorit, bahkan sejauh ini."

Baca Juga: MotoGP Spanyol - Dibuntuti Marc Marquez dalam Sesi Latihan Bebas, Aleix Espargaro Ngamuk!

"Yang harus saya lakukan adalah tidak membuat kesalahan, di semua GP."

"Tapi, seperti yang juga terjadi tahun lalu, jika saya kembali, saya akan tetap di posisi ini. Saya tidak berpikir saya favorit," tutupnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Motosan.es

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X