Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persikabo 1973 Incar Kemenangan Ketiga, Djanur Haramkan Pemainnya Sepelekan Persis Solo

By M Hadi Fathoni - Minggu, 7 Agustus 2022 | 18:08 WIB
Para pemain Persikabo 1973 merayakan gol ke gawang Dewa United di laga pekan kedua Liga 1 2022/2023 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Minggu (31/7/2022).
Dokumentasi Persikabo 1973
Para pemain Persikabo 1973 merayakan gol ke gawang Dewa United di laga pekan kedua Liga 1 2022/2023 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Minggu (31/7/2022).

"Artinya di laga ketiga melawan kami ini, mereka betul-betul all-out tidak mau kalah lagi."

"Kami waspadai kebangkitan motivasi mereka."

"Semoga pemain tidak seperti itu dan bisa lebih siap lagi menghadapi mereka," jelas Djanur.

Menjelang laga tersebut, Persikabo 1973 memiliki tambahan kedalaman skuad.

Baca Juga: Dewa United Tak Bisa Manfaatkan Peluang, Persikabo Bertahan dan Raih Tiga Poin

Pasalnya dua pemain asing mereka, yakni Tomoki Wada dan Bruno Dybal, sudah bisa dimainkan saat melawan Persis Solo.

Namun, Djanur masih bingung apakah kedua pemain tersebut layak turun sejak menit awal atau menjadi pemain pengganti.

"Mereka secara fisik sudah siap diturunkan, tinggal saya memikirkan apakah mereka akan turun dari awal atau pengganti."

"Termasuk saya juga memikirkan pemain yang sudah bermain dua laga awal."

"Mereka sudah menunjukkan permainan yang bagus, ini juga jadi pertimbangan saya," tutup Djanur.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : ligaindonesiabaru.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X