"Semua juga sangat ingin juara. Tapi perjuangan masih panjang dan kami harus terus kerja keras,” tutup Matheus Pato.
Sejuh ini, Borneo FC tengah menempati posisi puncak klasemen sementara Liga 1 2022-2023.
Mereka berhasil mengoleksi 15 poin dari enam pertandingan yang mereka jalani.
Baca Juga: Persebaya Harap Hati-hati, Penyerang Borneo FC Ini Sedang Kecanduan Mencetak Gol
Dari enam pertandingan tersebut, Borneo FC sudah mencatatkan 5 kemenangan dan 1 kali kekalahan.
Di pekan ketujuh nanti, Borneo FC akan menghadapi Persis Solo di Stadion Segiri, Samarinda, pada Minggu (29/8/2022) pukul 15.30 WIB.
View this post on Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ragil Darmawan |
Sumber | : | ligaindonesiabaru.com |
Komentar