Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Dunia 2022 - Bek Kroasia Ini Akui Berangkat ke Qatar adalah Momen Istimewa dalam Kariernya di Sepak Bola

By Wibbiassiddi - Selasa, 4 Oktober 2022 | 14:46 WIB
Bek timnas Kroasia, Dejan Lovren, merayakan golnya ke gawang timnas Prancis pada ajang UEFA Nations League 2020.
TWITTER.COM/EURO2020
Bek timnas Kroasia, Dejan Lovren, merayakan golnya ke gawang timnas Prancis pada ajang UEFA Nations League 2020.

Pemain Zenit St.Petersburg itu mengenang bagaimana Kroasia bisa kalah di final setelah tampil impresif sebelumnya.

Menurutnya, beban untuk menjadi juara adalah salah satu faktornya, tanggung jawab untuk menjadi juara membebani pundak para pemain.

Kroasia juga mengira keberuntungannya terus berlanjut sehingga menjadi juara, sayang Prancis tampil lebih bagus dan mengandaskan asa dari Kroasia.

Baca Juga: Piala Dunia 2022 - Prediksi Terbaru dan Teruji, Daftar 8 Tim yang Lolos ke Perempat Final

“Segalanya terjadi begitu cepat. Kami punya tiga hari untuk menyiapkan diri jelang pertandingan final."

"Kroasia kelelahan secara fisik dan mental."

“Betul, kesuksesan kami membuat sejarah, tetapi beban tanggung jawab ada di pundak semua pemain. Saat itu, tim Kroasia mengira keberuntungan akan membantu kamu, tetapi Prancis lebih kuat dan layak menang.” 

Sekarang pada Piala Dunia 2022, Dejan Lovren memiliki modal dan motivasi besar untuk kembali masuk final.

Terlebih memiliki pengalaman di Piala Dunia 2018, menjadi pelajaran berharga untuk sukses di Qatar.

JADWAL TIMNAS KROASIA DI PIALA DUNIA 2022:


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : FIFA.com

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X