Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dinilai Keras Kepala, Pakar Vietnam Tak Setuju Shin Tae-yong Jadi Pengganti Park Hang-seo

By Dwi Aryo Prihadi - Minggu, 16 Oktober 2022 | 16:51 WIB
Pelatih timnas Vietnam, Park Hang-seo (kiri), berbicara dengan pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong.
BONG DA
Pelatih timnas Vietnam, Park Hang-seo (kiri), berbicara dengan pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong.

"Dia terlalu keras kepala. Saya tetap harus mengatakan dia adalah pelatih yang baik, dengan memimpin Indonesia menuju kesuksesan."

"Jika dia mengubah kepribadiannya menjadi lebih objektif, itu akan sangat diterima di Asia Tenggara," ucap Vu Manh Hai.

Kontrak Park Hang-seo sebagai juru taktik Timnas Vietnam bakal berakhir pada Januari 2023 mendatang.

Federasi Sepak Bola Vietnam (VFF) dan Park Hang-seo akan merundingkan kontrak baru pada Oktober ini.

Park Hang-seo telah membawa banyak kesuksesan bagi sepak bola Vietnam sejak ditunjuk pada Oktober 2017.

Di level Asia Tenggara, Park Hang-seo membawa Vietnam menjuarai Piala AFF 2018 dan SEA Games sebanyak dua kali.

Pelatih berusia 64 tahun itu juga mengantarkan Vietnam lolos ke babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia.

Baca Juga: Indra Sjafri Ungkap Ada Pemain Keturunan di Belanda yang Siap Bela Timnas Indonesia

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Aryo Prihadi
Sumber : Soha.vn

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X