Malaysia akan menghadapi Kamboja di Stadion Nasional Bukit Jalil pada 9 Desember mendatang.
Sedangkan pertemuan dengan Maladewa akan digelar di Stadion Sepak Bola Kuala Lumpur, Cheras, pada 14 Desember.
Malaysia akan memulai kiprah di Piala AFF 2022 dengan menghadapi Myanmar di Yangon pada 21 Desember.
Setelah itu, mereka akan menjamu Laos pada 24 Desember sebelum bertandang ke Vietnam tiga hari kemudian.
Safawi Rasid dkk bakal melakoni laga terakhir di babak penyisihan grup melawan Singapura di kandang pada 3 Januari 2023.
Baca Juga: Media Vietnam Terkejut Timnas Indonesia Tak Punya Agenda Uji Coba Jelang Piala AFF 2022
Lihat postingan ini di Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Dwi Aryo Prihadi |
Sumber | : | Cakapsukan.com |
Komentar