Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Muncul Jadwal Lanjutan Liga 1 2022/2023 Ternyata Bukan Dari PT LIB

By Wibbiassiddi - Selasa, 29 November 2022 | 08:15 WIB
Direktur Utama PT LIB (Liga Indonesia Baru), Ferry Paulus, tampak sedang memberikan keterangan kepada awak media di Auditorium Kemenpora, Senayan, Jakarta,  28 November 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Direktur Utama PT LIB (Liga Indonesia Baru), Ferry Paulus, tampak sedang memberikan keterangan kepada awak media di Auditorium Kemenpora, Senayan, Jakarta, 28 November 2022.

Empat stadion yang digunakan yakni Stadion Jatidiri (Semarang), Stadion Sultan Agung (Bantul), Stadion Maguwoharjo (Sleman), dan Stadion Moch Soebroto (Yogyakarta).

Namun draft yang sudah beredar tersebut dibantah oleh PT LIB.

Baca Juga: Pelatih Bali United Sebut Sistem Bubble di Liga 1 Tidak Ideal untuk Semua Klub

Direktur PT LIB mengatakan belum ada jadwal resmi yang keluar.

Keputusan final jadwal lanjutan Liga 1 masih menunggu hasil rakor dengan pihak kepolisian.

"PT Liga Indonesia Baru (LIB) hingga ini belum mengeluarkan jadwal lanjutan BRI Liga 1 2022/2023," tulis PT LIB dalam akun Instagramnya.

LIB menyampaikan jika rakor akan dilakukan pada Selasa (29/11/2022).

Artinya jadwal lanjutan Liga 1 kemungkinan akan diumumkan pada Rabu (30/11/2022).

"Jadwal tersebut akan diumumkan setelah melihat hasil rapat koordinasi (rakor) dengan pihak kepolisian di Mabes Polri, Selasa (29/11/2022)."

Baca Juga: Luis Milla Puji Performa Skuad Persib, Menang di Uji Coba Meski Tanpa Gelandang Andalan

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Wibbiassiddi
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X