Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Indonesia Bakal Jadi Tuan Rumah Pertama yang Gelar Opening Ceremony di Piala Dunia U-20

By Dwi Aryo Prihadi - Senin, 6 Februari 2023 | 12:02 WIB
Indonesia akan menjadi tuan rumah pertama yang menggelar upacara pembukaan dan penutupan di Piala Dunia U-20.
Indonesia akan menjadi tuan rumah pertama yang menggelar upacara pembukaan dan penutupan di Piala Dunia U-20.

Ke-24 negara peserta kemudian akan dibagi ke dalam enam grup di mana setiap grup berisi empat tim.

Adapun pengundian grup Piala Dunia U-20 2023 akan berlangsung pada 1 April mendatang.

Sejauh ini, tercatat sudah ada 12 negara yang memastikan diri lolos ke Piala Dunia U-20 2023 termasuk Timnas U-20 Indonesia.

Baca Juga: Argentina Gagal Sabet Tiket Piala Dunia U-20 2023, Wonderkid Man United Batal Rasakan Rumput Indonesia

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Dwi Aryo Prihadi
Sumber : Kemenpora.go.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X