Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Timnas Indonesia Bertemu Tajikistan di FIFA Matchday Maret, Bolivia Menolak Jadi Lawan Perkara Bayaran?

By M Hadi Fathoni - Selasa, 14 Februari 2023 | 12:30 WIB
Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) sedang berfoto bersama jelang bertanding dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) sedang berfoto bersama jelang bertanding dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.

Andai tak menemukan kata sepakat, PSSI akan langsung mencari lawan lain dengan kualitas yang sama.

"Jadi kami terus bernegosiasi dengan mereka. Kalau tidak bisa, kami akan cari lawan lain yang selevel (dengan Bolivia," jelasnya.

Pria berusia 60 tahun itu juga menjelaskan pentingnya match fee pada laga uji coba seperti ini.

Baca Juga: Resky Fandi Pantas Bela Timnas Indonesia di Piala Asia 2023, Thomas Doll Beri Dukungan Penuh

Menurutnya, tim-tim dengan peringkat 100 besar sudah menentukan tarif tersendiri dalam satu pertandingan.

Dan beberapa tim memasang harga yang tidak sedikit untuk satu pertandingan tersebut.

Namun, ia tak memberi tahun lebih jelas berapa angka yang diminta oleh tim-tim tersebut.

"Negara-negara di posisi 100 ke atas di peringkat FIFA biasanya sudah memasang tarif laga."

"Mereka meminta match fee yang tidak sedikit," pungkas Indra Sjafri.

PSSI memang bertekad untuk mencari lawan yang berada di peringkat 100 besar FIFA.

Pasalnya, mereka ingin mendongkrak posisi Timnas Indonesia.

Andai bisa memenangi dua laga di FIFA Matchday Maret mendatang, bukan tak mungkin posisi Timnas Indonesia akan melejit di peringkat FIFA.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : antaranews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X