Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Bawa Skuad Terbaik, Timnas U-22 Thailand Tetap Bidik Medali Emas di SEA Games 2023

By Dwi Aryo Prihadi - Sabtu, 1 April 2023 | 18:25 WIB
Bek timnas U-23 Thailand, Jonathan Khemdee, sedang menguasai bola.
INSTAGRAM/@CHANGSUEK
Bek timnas U-23 Thailand, Jonathan Khemdee, sedang menguasai bola.

"Staf pelatih dan federasi harus mengikuti para pemain dengan cermat, merawat mereka, melatih para pemain untuk menghadapi tekanan. Ini semua tentang medali emas," tambahnya.

SEA Games 2023 akan berlangsung pada 5-17 Mei mendatang, namun sepak bola putra akan dimulai lebih dulu pada 29 April.

Sementara pengundian grup bakal dilangsung pada 5 April di Stadion Nasional Morodok Techo, Phnom Penh, Kamboja.

Pada edisi sebelumnya, Timnas U-22 Thailand harus puas dengan medali perak usai ditekuk Vietnam di final.

Baca Juga: Jelang SEA Games 2023, Eks Pelatih Timnas U-22 Thailand: Kami Tak Punya Lawan Sepadan di ASEAN

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Soha.vn

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X