Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas U-22 Indonesia Dapat Dua Kabar Baik Jelang SEA Games 2023

By Dwi Aryo Prihadi - Sabtu, 8 April 2023 | 10:02 WIB
Skuat timnas U-22 Indonesia (skuad timnas U-22 Indonesia) sedang berfoto bersama dengan perwakilan PSSI dan Cdm SEA Games 2023 di Lapangan A, Senayan, Jakarta, 5 April 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat timnas U-22 Indonesia (skuad timnas U-22 Indonesia) sedang berfoto bersama dengan perwakilan PSSI dan Cdm SEA Games 2023 di Lapangan A, Senayan, Jakarta, 5 April 2023.

Hanya saja, kedua pemain tersebut belum memberikan jawaban apakah mereka akan ikut ke SEA Games atau tidak.

"Ronaldo dan Elkan belum ada jawaban. Kalau tidak salah, Elkan baru selesai pertandingan pada 7 Mei," kata Indra.

"Prinsipnya kalau memang dia bermain di klub dan klubnya keberatan melepas, kami tidak masalah."

"Tetapi kalau klub tidak melepas dan tidak bermain di klub, saya pikir ajang SEA Games bagus untuk mereka," tambahnya.

Timnas U-22 Indonesia akan mengawali kiprah di SEA Games 2023 dengan menghadapi Filipina pada 29 April mendatang.

Sebelum itu, Indra Sjafri dan anak-anak asuhnya dijadwalkan akan melakoni empat pertandingan uji coba.

Baca Juga: Jadwal Timnas U-22 Indonesia di SEA Games 2023, Jumpa Filipina di Laga Pembuka Grup A

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Aryo Prihadi
Sumber : Antaranews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X