Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bursa Transfer Liga 1 - Persib Bandung Perpanjang Kontrak Beckham Putra

By Wibbiassiddi - Sabtu, 29 April 2023 | 16:25 WIB
Gelandang timnas U-22 Indonesia, Beckham Putra Nugraha, melakukan selebrasi seusai membawa kemenangan saat bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (16/4/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang timnas U-22 Indonesia, Beckham Putra Nugraha, melakukan selebrasi seusai membawa kemenangan saat bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (16/4/2023) malam.

Pelatih asal Spanyol itu menilai kekuatan Persib Bandung masih kurang.

Pasalnya, meski sudah menjadi pesaing PSM Makassar untuk perebutan gelar juara, tapi Persib mengalami kesulitan dalam pertandingan-pertandingan terakhir Liga 1.

Hasilnya Maung Bandung harus merelakan gelar juara dimiliki oleh PSM Makassar.

Bahkan untuk mencari pemain terbaik, Luis Milla sudah berkomunikasi dengan manajemen tim.

Baca Juga: PT LIB Tepis Isu Penunggakan Honor Perangkat Pertandingan Liga 1 2022

"Ini menjadi salah satu hal yang akan kami lakukan dalam menatap musim depan," ujar Luis Milla

"Kita ingin membangun satu tim kompetitif dan lebih kuat lagi."

"Manajemen sudah bekerja dengan baik untuk  mendapatkan pemain."

"Saya sudah bicara dengan Teddy (Tjahjono) terkait pemain di beberapa posisi agar tim lebih berkembang."

Pada musim 2022/2023, Persib Bandung finis di peringkat tiga klasemen Liga 1.

Maung Bandung kalah dari dua rivalnya, Persija dan PSM Makassar.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Persib.co.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X