Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bursa Transfer - Liverpool Ajukan Tawaran 34 Juta Pound untuk Datangkan Bintang Liga Italia

By Ragil Darmawan - Jumat, 23 Juni 2023 | 17:03 WIB
Liverpool ingin mendatangkan pemain sayap Juventus musim panas ini
TWITTER.COM/FABRIZIOROMANO
Liverpool ingin mendatangkan pemain sayap Juventus musim panas ini

Akhir pekan kemarin, Chiesa mendapat kesempatan bermain bersama Timnas Italia untuk melawan Belanda di UEA Nations League.

Dalam laga yang bergulir di Stadion De Grolsch Veste, Enschede, Italia menang atas Belanda dengan skor 3-2.

Meski tampil dari bangku cadangan, Chiesa turut menyumbang satu gol untuk Timnas Italia.

Setelah berhasil membantu Timnas Italia meraih kemenangan di laga tersebut, Chiesa angkat bicara soal masa depannya.

"Saya senang dengan bagaimana saya menyelesaikannya," ujar Chiesa selepas laga, sebagaimana dikutip SuperBall.id dari Metro.

"itu adalah tahun yang sangat sulit bagi saya."

"Sekarang saya hanya akan memikirkan liburan."

"Kemudian saya akan mulai melakukan persiapan di pemusatan latihan musim panas."

"Kita lihat saja nanti. Saya masih di Juventus dan saya berpikir tentang Juventus," tambahnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Metro.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X