Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Simic Kembali ke Persija, Riko Simanjuntak Harap Bomber Kroasia Tampil Lebih Beringas dari Sebelumnya

By M Hadi Fathoni - Senin, 26 Juni 2023 | 18:08 WIB
Marko Simic berterima kasih kepada Riko Simanjuntak, yang memberinya asis manis untuk gol semata wayang Persija Jakarta ke gawang Barito Putera dalam perempat final Piala Menpora 2021 di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Sabtu (10/4/2021) malam WIB.
INSTAGRAM.COM/PERSIJA
Marko Simic berterima kasih kepada Riko Simanjuntak, yang memberinya asis manis untuk gol semata wayang Persija Jakarta ke gawang Barito Putera dalam perempat final Piala Menpora 2021 di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Sabtu (10/4/2021) malam WIB.

SUPERBALL.ID - Riko Simanjuntak mengomentari kembalinya bomber asal Kroasia, yakni Marko Simic, ke Persija Jakarta untuk musim depan.

Simic diresmikan oleh Persija sebagai pemain baru mereka pada 20 Juni lalu.

Pemain berusia 35 tahun itu mendapat beban berat saat pulang kembali ke tim asal Ibu Kota tersebut.

Ia didapuk untuk menggantikan para bomber asing milik Persija yang memilih hengkang di musim depan.

Pemain-pemain tersebut adalah Abdulla Yusuf Helal dan Michael Krmencik.

Kembalinya Simic ini pun mendapat perhatian dari rekan setimnya, yakni Riko Simanjuntak.

Seperti diketahui, Riko dan Simic merupakan dua sahabat lama yang kembali bertemu.

Mereka sebelumnya memang sudah pernah bermain di Persija selama tiga tahun sejak 2017 hingga 2020 lalu.

Baca Juga: Meski Masih Banyak Kekurangan, Luis Milla Yakin Persib Bisa Atasi Madura United di Pekan Pertama Liga 1 2023-2024

Riko Simanjuntak pun menyambut dengan sukacita kembalinya Simic si anak hilang.


Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : Kompas.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X