Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bursa Transfer Liga Spanyol - Barcelona Incar 3 Pemain Usai Amankan Ilkay Guendogan, 6 Pemain Dilepas

By Dwi Aryo Prihadi - Kamis, 29 Juni 2023 | 14:36 WIB
Pelatih Barcelona, Xavi Hernandez, sukses membawa raksasa Catalunya meraih gelar Liga Spanyol ke-27 pada musim 2022-2023.
TWITTER.COM/FABRIZIO ROMANO
Pelatih Barcelona, Xavi Hernandez, sukses membawa raksasa Catalunya meraih gelar Liga Spanyol ke-27 pada musim 2022-2023.

Menurut Romero, Barcelona berniat melepas setidaknya enam bintangnya pada musim panas ini.

Jurnalis Javi Miguel dari AS kemudian mengungkap nama-nama pemain yang ingin dilepas oleh Barcelona.

Beberapa nama tidak mengejutkan mengingat mereka merupakan pemain yang kembali dari pinjaman.

Di antaranya adalah Clement Lenglet, Samuel Umtiti, Alex Collado, Sergino Dest, dan Nico Gonzalez.

Adapun satu nama lain yang dikabarkan akan dilepas oleh Barcelona adalah gelandang Franck Kessie.

Sementara nama-nama seperti Ferran Torres dan Ansu Fati enggan hengkang meski telah dikaitkan dengan klub lain.

Dengan demikian, kepergian mereka tidak dapat dijamin sehingga nama mereka mungkin tidak disebutkan oleh klub ke La Liga.

Hanya waktu yang akan menjawab berapa banyak dari operasi ini yang dapat diselesaikan Blaugrana sebelum jendela ditutup.

Baca Juga: Idaman Barcelona Kepincut Arab Saudi, Siapa Teman Guendogan Nanti?

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Barcauniversal.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X