Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hokky Caraka Tak Minder dengan Rafael Struick dan Ramadhan Sananta, Siap Kudeta Pos Depan Timnas U-23 Indonesia

By M Hadi Fathoni - Kamis, 31 Agustus 2023 | 10:20 WIB
Hokky Caraka dipanggil Shin Tae-yong untuk membela Timnas U-23 Indonesia.
INSTAGRAM/@HOKKYCARAKA
Hokky Caraka dipanggil Shin Tae-yong untuk membela Timnas U-23 Indonesia.

Namun skuad Garuda Muda baru akan memainkan laga perdananya pada 9 September mendatang melawan China Taipei.

Lalu disusul dengan laga kedua melawan Turkmenistan pada 12 September 2023.

Dalam waku dekat, skuad Garuda Muda akan melakukan pemusatan latihan (TC) di Solo, Jawa Tengah.

Pada TC mendatang, nantinya Hokky Caraka akan mendapat saingan yang berat untuk mengamankan posisi inti bomber Timnas U-23 Indonesia.

Dua nama bomber mentereng lainnya seperti Rafael Struick dan Ramadhan Sananta juga turut dipanggil membela timnas U-23.

Baca Juga: Usai Korbankan Dua Ajang, Pelatih Singapura Beri Peringatan ke Vietnam Jelang Kualifikasi Piala Asia U-23

Dibanding dua bomber tersebut, Hokky jelas kalah mentereng.

Di musim ini, Rafael Struick masuk ke dalam skuad inti timnya, yakni Ado den Haag.

Sementara itu, Sananta sudah mencatat beberapa prestasi dalam satu tahun terakhir.

Ia mampu membawa PSM Makassar menjadi juara Liga 1 2022-2023.


Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X