Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ole Gunnar Solskjaer Tolak Tugas Bela Negara gegara Belum Move On dari Man United

By M Hadi Fathoni - Senin, 11 September 2023 | 11:04 WIB
Eks pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer.
TWITTER.COM/OPTAJOE
Eks pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer.

Setelah itu, posisi Ole Gunnar Solskjaer digantikan oleh asistennya, yakni Michael Carrick.

Kini, sejak berakhirnya tugas bersama Manchester United, Ole belum kembali ke lapangan hijau.

Namun bukan berarti dirinya tak dilirik oleh tim-tim lain.

Melansir dari Daily Mail, Ole sejatinya mendapatkan tawaran dari dua klub Inggris, yakni Burnley dan Leicester City.

Baca Juga: Agak Lain, Kata-kata Kim Pan-gon Usai Malaysia Imbang Rasa Menang di FIFA Matchday China

Sayangnya, The Baby Face Assassin menolak tawaran dari kedua klub tersebut.

Yang terbaru, Ole juga mendapat tawaran untuk melatih tim nasional wanita Norwegia.

Eks bomber mematikan itu mengaku sudah berbicara dengan Federasi Sepak Bola Norwegia (NFF) soal jabatan tersebut.

Lagi dan lagi, kata-kata yang keluar dari mulutnya adalah tidak.

Kali ini, Ole menjelaskan alasannya mengapa menolak tugas bersama negara tersebut.


Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : Dailymail.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X