Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bermodal Kiprah di Piala Dunia U-17 2023, Ini Jawaban Bima Sakti soal Membantu Indra Sjafri di Timnas U-20 Indonesia

By M Hadi Fathoni - Minggu, 19 November 2023 | 21:51 WIB
Pelatih timnas U-17 Indonesia, Bima Sakti, sempat memegangi kepalanya saat memantau para pemainnya berlatih di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Senin (30/10/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas U-17 Indonesia, Bima Sakti, sempat memegangi kepalanya saat memantau para pemainnya berlatih di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Senin (30/10/2023).

SUPERBALL.ID - Pelatih Timnas U-17 Indonesia, Bima Sakti, dikabarkan akan melanjutkan kariernya menjadi asisten Indra Sjafri.

Seperti diketahui, Bima Sakti secara resmi telah mengakhiri tugasnya menangani Timnas U-17 Indonesia.

Hal itu dikarenakan tim berjuluk Garuda Asia tersingkir dari ajang Piala Dunia U-17 2023 yang diselenggarakan di Indonesia.

Perjalanan Arkhan Kaka dkk hanya sampai babak penyisihan grup saja.

Meski begitu, Bima dan anak asuhnya justru sukses membuat kejutan.

Dari tiga pertandingan Grup A, mereka sukses meraup dua poin.

Artinya, Garuda Asia hanya menelan satu kekalahan saja di laga tersebut.

Kekalahan itu datang ketika mereka menantang Maroko pada laga terakhir Grup A.

Dalam laga tersebut, Nabil Asyura dkk keok dengan skor 1-3.

Baca Juga: Gugur Lebih Cepat, Bima Sakti Yakin Arkhan Kaka dkk Punya Karier Mentereng Karena Pernah Main di Piala Dunia U-17


Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X