Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Seperti Timnas Indonesia, Pesaing Thailand Gelar 3 Laga Uji Coba Jelang Piala Asia 2023

By Dwi Aryo Prihadi - Senin, 11 Desember 2023 | 15:00 WIB
Salem Al-Dawsari mencetak gol kedua bagi timnas Arab Saudi yang membawa keunggulan 2-1 atas timnas Argentina pada laga Grup C Piala Dunia 2022.
GLYN KIRK/AFP
Salem Al-Dawsari mencetak gol kedua bagi timnas Arab Saudi yang membawa keunggulan 2-1 atas timnas Argentina pada laga Grup C Piala Dunia 2022.

Skuad besutan Shin Tae-yong itu rencananya akan menggelar pemusatan latihan di Turki dalam waktu dekat.

Di Turki, Timnas Indonesia dijadwalkan akan melakoni dua laga uji coba melawan Libya pada 2 dan 5 Januari 2024.

Skuad Garuda juga dijadwalkan akan melakoni laga uji coba terakhir melawan Iran di Qatar pada 9 Januari.

Tim Merah-Putih akan menantang Irak dalam laga pertama di Piala Asia 2023 pada 15 Januari 2024.

Setelahnya, Asnawi Mangkualam dkk akan melawan Vietnam pada 19 Januari sebelum bersua Jepang lima hari kemudian.

Timnas Indonesia mengusung target lolos ke babak 16 besar pada Piala Asia edisi tahun ini.


Editor : Dwi Aryo Prihadi
Sumber : Nst.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X