Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Erick Thohir Targetkan Timnas Indonesia Menangi Duel Kontra Jepang: Ada Sejarah yang Harus Dibuat!

By M Hadi Fathoni - Rabu, 24 Januari 2024 | 16:50 WIB
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, saat acara nonton bareng timnas Indonesia versus timnas Vietnam di Kawasan Jakarta, Sabtu (20/1/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, saat acara nonton bareng timnas Indonesia versus timnas Vietnam di Kawasan Jakarta, Sabtu (20/1/2024).

SUPERBALL.ID - Ketua Umum (Ketum) PSSI, Erick Thohir, memberi target kepada Timnas Indonesia jelang alga kontra Jepang.

Malam ini, timnas akan memastikan langkah mereka di ajang Piala Asia 2023.

Skuad besutan Shin Tae-yong tersebut akan memainkan laga pamungkas Grup D kontra Jepang.

Duel antar tim Asia Timur dan Asia Tenggara itu berlangsung di Al Thumama Stadium, Doha, pada Rabu (24/1/2024) pukul 18.30 WIB.

Timnas Indonesia jelas tak diunggulkan pada laga malam nanti.

Pasalnya, yang mereka lawan adalah tim berjuluk raja Asia.

Meski begitu, skuad Garuda tetap dituntut untuk optimis menatap laga tersebut.

Sebab hasil pertandingan itu akan menentukan nasib mereka kedepannya.

Hal itu disampaikan langsung oleh Erick Thohir selaku Ketum PSSI, Erick Thohir.

Baca Juga: Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Jepang Piala Asia 2023, PSSI Ngarep Banget!


Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : Instagram

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X