Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas U-16 Indonesia Bongkar Mesin Jelang Laga Perebutan Tempat Ketiga, Media Vietnam: Kami Pasti Menang!

By M Hadi Fathoni - Rabu, 3 Juli 2024 | 12:05 WIB
Skuad timnas U-16 Indonesia saat menghadapi timnas U-16 Australia pada semifinal ASEAN Cup U-16 2024 di Stadion Manahan, Solo, Senin (1/7/2024).
LUKMAN ADHI/BOLASPORT.COM
Skuad timnas U-16 Indonesia saat menghadapi timnas U-16 Australia pada semifinal ASEAN Cup U-16 2024 di Stadion Manahan, Solo, Senin (1/7/2024).

"Tapi kita di ASEAN Cup akan mencoba semua pemain."

"Dan kita mungkin akan melakukan rotasi saat melawan Vietnam," jelasnya.

Keputusan asisten Shin Tae-yong di Timnas Indonesia tersebut mendapat sorotan dari media asal Vietnam yakni Soha.

Menurut media tersebut, keputusan Nova setidaknya bisa membantu The Young Golden Star Warriors pada laga sore nanti.

Dengan adanya rotasi, maka Garuda Asia tidak tampil dengan kekuatan penuh.

Hal itu dapat dimanfaatkan anak asuh Tran Minh Chien untuk merebut kemenangan.

"Indonesia mengubah seluruh skuad, tim Vietnam memiliki peluang yang sangat tinggi untuk meraih kemenangan di tandang," tulis Soha dalam laporannya.

Baca Juga: Pelatih Vietnam Ungkap Kelebihan dan Kelemahan Timnas U-16 Indonesia Jelang Rebutan Peringkat 3

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : Soha.vn

Komentar (1)
latihan shooting yang benar, termasuk mengendalikan ego. tidak harus menjadi pencetak gol, tapi kalo bisa assist itu juga udah dapat acungan dua jempol.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X