Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Asal Malaysia Sarankan Piala Merdeka Jadi Ajang Seleksi Pemain Baru Jelang ASEAN Cup 2024

By Dwi Aryo Prihadi - Rabu, 3 Juli 2024 | 16:19 WIB
Kim Pan-gon memimpin sesi latihan Timnas Malaysia jelang pertandingan melawan tuan rumah Kirgistan di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
FAM.ORG.MY
Kim Pan-gon memimpin sesi latihan Timnas Malaysia jelang pertandingan melawan tuan rumah Kirgistan di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

"Lalu ketika ada isu cedera pada pilar kunci atau tidak dilepas dari klub, maka pemain baru tersebut bisa mengisi kekosongan tersebut."

“Yang terpenting kami ingin melihat tim kita bisa menjadi penantang gelar juara Piala AFF nanti."

"Ini satu-satunya peluang Kim Pan-gon meraih trofi karena Thailand, Indonesia, dan Vietnam bisa saja kehilangan pemain kuncinya karena digelar di luar kalender FIFA," ujar Sulaiman, dikutip SuperBall.id dari Hmetro.com.my.

Seluruh pertandingan di Piala Merdeka 2024 akan berlangsung di Stadion Nasional Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Malaysia.

Keempat tim yang terlibat akan diundi untuk menentukan lawannya masing-masing pada laga semifinal.

Dua pemenang laga semifinal akan bertemu di partai final, sedangkan tim yang kalah berebut posisi ketiga.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Aryo Prihadi
Sumber : hmetro.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X